Tumis sawi putih dan tahu

Dipos pada March 2, 2022

Tumis sawi putih dan tahu

Anda sedang mencari inspirasi resep Tumis sawi putih dan tahu yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tumis sawi putih dan tahu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tumis sawi putih dan tahu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tumis sawi putih dan tahu enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Tumis sawi putih dan tahu adalah 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Tumis sawi putih dan tahu diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis sawi putih dan tahu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis sawi putih dan tahu memakai 11 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hai bun.. Kali ini saya akan bagikan resep andalan keluarga yaitu tumis sawi putih dan tahu, biasanya hidangan ini cocok dengan pindang goreng ya bun.. Tapi itu selera juga sih.. Nah ga perlu lama lama silahkan bunda siapkan bahan bahannya seperti dibawah ini.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis sawi putih dan tahu:

  1. 2 sawi putih kecil
  2. 6 tahu kuning/putih
  3. 5 cabe merah keriting
  4. 3 cabe "setan"
  5. 3 siung bawang putih
  6. 5 siung bawang merah
  7. 1/2 sdt garam
  8. 1 sdt peres gula pasir/ boleh gula merah
  9. 1 sdmakan royco/masako ayam
  10. 1/4 merica bubuk
  11. Sedikit tauge

Langkah-langkah untuk membuat Tumis sawi putih dan tahu

1
Potong kecil sawi dan juga tahu, untuk potongan silahkan bunda menyesuaikan selera aja bun.
2
Iris tipis bawang merah dan putih nya.
3
Tumis terlebih dahulu bawang merah dan putihnya hingga harum, kemudian masukan cabe nya bun ya
4
Setelah sedikit layu. Masukan sawi, tauge dan tahu aduk aduk sebentar hingga rata.
5
Masukan garam, gula pasir/merah, penyedap royco/masako, merica bubuk. Aduk rata dan tes rasa. Jika sudah sesuai silahkan tutup dengan penutup tunggu hingga 5 menit.
6
Setelah 5 menit bunda aduk kembali masakannya kemudian tes rasa terakhir. Jika sayuran sudah layu matikan api dan siap di hidangkan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tumis Sawi Putih Cabe Gendot, Diet Version

Tumis Sawi Putih Cabe Gendot, Diet Version

Tumis kali ini juga masih untuk yang berdiet ria. Tanpa minyak, tanpa telur, cocok juga buat yang vegetarian.

1 Orang
20 menit
Green Smoothies Sawi & Nanas

Green Smoothies Sawi & Nanas

3 porsi
10 menit
Cah Sawi Putih

Cah Sawi Putih

Gak ada cerita apa2, cuma buat variasi sayur yang beda-beda aja tiap hari untuk bekal suami 😀 Jangan lupa istirahat makan siang #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Samarinda #CookpadCommunity_Borneo

5-6 porsi
30 menit
Tumis Sawi Putih Bakso dan Telur

Tumis Sawi Putih Bakso dan Telur

Sayur sederhana tapi enak seger, rasanya ringan... Source: Frielingga Sit

Tumis sawi putih dan tahu

Tumis sawi putih dan tahu

Bismillah Masak yg simple aja

Martabak Telor Sawi

Martabak Telor Sawi

Masih ikutan challenge #JelajahResepSayuranHijau Kali ini bikin cemilan pagi Martabak Telor Sawi Be Brave Buddy... Berani mencoba apa Aja jgn Takut Ternyata enak loh .. Sehat2 ya semua #JelajahResep #JelajahResepSayuranHijau

Telur Dadar Sawi

Telur Dadar Sawi

Masih ngabisin stok sawi😆Jadi sisanya aku campurin ke telur dadar.Simpel & yumiii❤ #GA_TheNextLevel

4 orang
20 menit
Tumis sayur sawi putih bakso🧂

Tumis sayur sawi putih bakso🧂

Lagi lagi saya ingin masak yang mudah, praktis, dan cepat😆 Masakan ini salah satu yang sering saya buat ketika belajar memegang alat dapur di rumah😆

3 orang
Tumisan Sawi Putih plus 🌽 Manis😁

Tumisan Sawi Putih plus 🌽 Manis😁

Makanan pendamping lauk yg simpel tapi enak....

4 org
30 menit
Oseng Sawi Putih Wortel

Oseng Sawi Putih Wortel

Minggu,13 September 2020 #Belanjaidedipasarcookpad lagi, kali ini sayuran, saya tambahin chikuwa, tp kl kalian punya yg lain boleh diganti, udang, ayam, sosis atau bakso, suka2 aja, ttp enak.. masakan simpel, tp ttp bergizi 👌 semoga menginspirasi. Mari masak 🤗😍🤩 #GA_ThenextLevel #GoldenApronChallange #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

Tumis jamur sawi hijau, saus tiram sapi

Tumis jamur sawi hijau, saus tiram sapi

Monggo dicoba. Asli enak. Saya melihat cara memasak laota Arui, jadi saya ingin mencoba dengan bumbu dasar bawang putih dan jahe.

3 orang
15 mnt
Tumis jamur tiram mix sawi hijau

Tumis jamur tiram mix sawi hijau

Dikarenakan ada 1/4 jamur tiram dan 1 ikat sawi hijau, jadinya dimasak barengan aja 😁

4 orang
45menit
Tumis sayur sawi putih

Tumis sayur sawi putih

6 porsi
15 menit
138. Cah Sawi Jagung

138. Cah Sawi Jagung

Item² ituu merica utuh aku bLender yaa Moms 😬 buat makan siangku... Nggak pakai nasi, jadi Herbivora siang ini 😂 Kemarin² masak ginian seLaLu pakai udang atau pentoL atau sosis.... Sekarang muLai mengurangi yang begituan 😂 tapi kaLo pas makan di Luar, miLihnya yaa tetep seafood & bakso 😂

CA SAWI WORTEL ala IBU

CA SAWI WORTEL ala IBU

Assalamualaikum... Rasa masakan ini segeeeer banget...🥰🥰🥰👍... Sebagai sayur pendamping nasi ok. Disantap panas2 atau hangat2 tanpa nasi terlebih pas hujan gerimis seperti malam ini...waaah....luar biasa segar n nikmat... Cocok banget untuk yg lagi diet nih...🥰🥰 Lebih nikmat disantap dg sambal kecap dan tempe goreng..... Memasaknya jadi sedikit bernostalgia... Kala itu...asal menu makan siang yg tersedia adalah Ca Sawi Wortel dan tempe goreng....🥰🥰🥰. Maka bisa dipastikan...menu makan malamnya Cap Cay🥰... Anak2 ibu saya jadi hafal krn selalu berulang begitu.... Yuk...diintip resepnya... #JelajahResep #JelajahResepSayuranHijau

3-4 orang
20 menit
Cah Sawi Putih Baso Telur

Cah Sawi Putih Baso Telur

Hari ini ikutan #WeekendChallenge pengen masak cepet karena mau maraton drakor hihihi ✌ #AdaApaCi , cuma cah saja... Menu sederhana yang ngabisin nasi. Alhamdulillah suami doyan. Kuahnya ringan ga bikin eneg ❤ (2) #PejuangGoldenApron3 #GoldenApronChallenge #week19 (39)

3-4 orang
Mie goreng sawi ijo

Mie goreng sawi ijo

3 orang
30 menit
Lodeh Kecap Sawi Tahu Pong #362¹⁸

Lodeh Kecap Sawi Tahu Pong #362¹⁸

Bismillah, Rasanya seperti tongseng.. Enaakk.. legitt.. . Inspired from Fi-Tria Laili Azizah Modified by ummu arwa . #masakkilat #masakpraktis #masakmudah #masaksimpel #Simplerecipesummuarwa #kuahsantan_ummuarwa #masakanrumahan #masakansederhana #Cookpad_id #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_jakarta #CookpadCommunity_Indonesia #PejuangGoldenApron3 #Mingguke18 Selasa, 29 September 2020

Gulai sawi putih

Gulai sawi putih

Ada sedikit cerita dimasakan ini ... Ini masakan yg gampang ga ribet bikinnya dan jadi salah satu menu andalan almarhum papa kalau lagi patah salero (baca: hilang selera) dan sekarang jadi yang disuka paksu juga 💜